Kata orang, rasa cinta pada pasangan itu bergelora sampai dua tahunan, dan setelah itu selebihnya hanyalah komitmen. Ada benarnya juga sih menurutku. Rasa cinta itu menggelora karena dalam waktu yang singkat kita hanya bisa melihat sisi baiknya. Sisi buruknya baru akan terlihat setelah lama menjalin hubungan. Kalau udah tahu sisi positif dan negatifnya, kita tinggal memutuskan, 'akan diambil sebagai pasangan hidupku nggak nih?'
Ini bisa menjadi syarat suatu pernikahan. Komitmen. Aku belum bisa terlalu berkomitmen sebenarnya. Sebagai laki-laki, aku masih kadang tergoda untuk memilih dan memilih yang terbaik. Tetep saja mbaliknya ke wanita itu. Hah, mungkin saatnya untuk komitmen.
Cinta memang kadang seperti itu. Tak bisa disalahkan kalau ada pertengkaran dan berbagai benturan kecil. Itulah relasi. Semua itu pasti mendewasakanku. Semoga aku semakin dewasa dan mampu berkomitmen dalam menjalin hubungan.
Love You, sincerely
Ini bisa menjadi syarat suatu pernikahan. Komitmen. Aku belum bisa terlalu berkomitmen sebenarnya. Sebagai laki-laki, aku masih kadang tergoda untuk memilih dan memilih yang terbaik. Tetep saja mbaliknya ke wanita itu. Hah, mungkin saatnya untuk komitmen.
Cinta memang kadang seperti itu. Tak bisa disalahkan kalau ada pertengkaran dan berbagai benturan kecil. Itulah relasi. Semua itu pasti mendewasakanku. Semoga aku semakin dewasa dan mampu berkomitmen dalam menjalin hubungan.
Love You, sincerely
Selebihnya komitmen
Reviewed by Afrianto Budi
on
Sabtu, September 10, 2011
Rating:
Tidak ada komentar:
Terimakasih Anda sudah mengunjungi blog ini